9. Diketahui massa gas CO₂ adalah 2,2 gram dengan Ar.C=12 dan Ar.O=16. Hitunglah volume gas : tersebut

Posted on

a. pada keadaan standar (STP)
b. tekanan 0,8 atm, suhu 25°C (tetapan gas, R= 0,0082)​

9. Diketahui massa gas CO₂ adalah 2,2 gram dengan Ar.C=12 dan Ar.O=16. Hitunglah volume gas : tersebut

Jawaban:

a. Volume dalam keadaan STP adalah 1,12 Liter

b. Volume dalam keadaan Non-STP adalah 0,153 Liter

Penjelasan:

mol = gram/Mr

Mr CO2 = 12+2(16) = 12+32 = 44

mol CO2 = gram CO2/MrCO2 = 2,2/44 = 0,05 mol

Volume STP (T = 0 dan P = 1 atm)

V = mol x 22,4 = 0,05 x 22,4 = 1,12 Liter

Volume Non-STP (P = 0,8 atm, T = 25+273 = 298K, R = 0,0082)

V = (mol x T x R)/P = (0,05x298x0,0082)/0,8 = 0,153 Liter

#Terimakasih