Uraikan kembali periode proses evolusi bumi ?
Mata pelajaran : Sejarah
Tema : Bumi
Kata kunci : Bumi
Kode soal : 10
Periode proses evolusi bumi :
1. Azoikum
– Belum ada kehidupan
– Lebih dari 1 miliar tahun yang lalu
– Suhu bumi sangat tinggi
2. Palaezoikum
– Zaman purba tertua
– Sudah ada hewan dan tumbuhan
– Terjadi di 350 juta tahun lalu
3. Mesozoikum
– Zaman purba tengah
– Hewan mamalia, amfibi, burung dan tumbuhan berbunga mulai ada
– Berlangsung sekitar 140 juta tahun lalu
4. Neozoikum
– Zaman purba baru
– Mulai ada manusia purba
– Terjadi 60 juta tahun lalu