1. Apa saja tahap-tahap wawancara?

Posted on

Jawab:
2. Hal-hal apa saja yang perlu dipersiapkan sebelum wawancara?
Jawab:
3. Apa saja yang ditulis dalam laporan wawancara?
Jawab:
4. Apa ciri-ciri kalimat tanya?
Jawab:
5. Tuliskan macam-macam teknik pertanyaan!
Jawab:​

1. Apa saja tahap-tahap wawancara?

1.tahap tahap wawancara adalah mencari judul wawancara,mencari orang yg akan di wawancarai,membuat daftar pertanyaan kepada orang yang akan di wawancarai,dan mempersiapkan tempat wawancara

2.hal hal yg perlu disiapkan adalah pertanyaan,tempat,dan orang yang di wawancarai

3.yg di tulis dalam laporan wawancara adalah jawaban dari orang yang kita wawancarai

4.ciri ciri kalimat tanya adalah memiliki kata siapa,dimana,mengapa,dll

5.Pertanyaan umum. Pertanyaan umum diajukan untuk mengaktifkan seluruh peserta rapat. …

Pertanyaan langsung. Pertanyaan langsung biasanya dilakukan oelh pemimpin rapat. …

Pertanyaan tidak langsung/dioperkan. …

Pertanyaan terbuka.

maaf kalo salah

Semoga membantu

Jawaban:

1).1.Tahap Persiapan. Dapat menentukan tujuan atau maksud dalam wawancara (topik wawancara). Menentukan adanya sebuah informasi yang telah dikumpulkan atau direkam. …

2. Tahap Pelaksanaan. Dapat mengucapkan kata sapaan. …

3. Tahap Penyusunan Hasil Wawancara. Topik atau tema dalam sebuah wawancara.

2).1.Persiapkan CV, Portfolio, dan dokumen lain yang dapat menonjolkan kemampuanmu. …

2. Gali informasi tentang posisi atau jurusan hingga perusahaan atau universitas yang dituju. …

3. Datang tepat waktu. …

4. Berpenampilan rapi dan bersikap sopan. …

5.Jangan lupakan body language.

6.Siapkan jawaban-jawaban yang kira-kira kamu tahu akan ditanyakan

7. Siapkan pertanyaan yang ingin kamu ketahui seputar posisi atau pekerjaan yang ingin kamu lamar

8. Berikan aura dan kesan yang positif

3)1.tentukan tema wawancara.

2.tentukan tujuan wawancara.

3.tentukan nara sumber yang akan diwawancarai.

4.persiapkan daftar pertayaan yg akan ditanyakan kepada narasumber.

5.lakukan kesepakatan kapan narasumber biasa diwawancarai.

6.persiapkan catatan-catatan hasil wawancara.

7.lakukanlah wawancara.

8.catatlah bagian penting wawancara yang anda telah lakukan tadi

4)1.Selalu diakhiri dengan tanda baca, yaitu tanda tanya (?).

2.Pada umumnya diawali dengan kata-kata tanya seperti apa, siapa, kapan, di mana, mengapa, bagaimana.

3.Sering juga disertai dengan imbuhan –kah, dan partikel kan.

4.Kalimat tanya yang tidak menggunakan kata (5W+1H) di awal kalimat menggunakan partikel –kan, atau –iya kan pada bagian akhir kalimat dan dipisahkan dengan tanda koma (,).

5.Memiliki dua macam intonasi, yaitu pada kalimat tanya yang membutuhkan jawaban ya atau tidak memiliki intonasi menaik pada bagian akhir kalimat. Adapun kalimat tanya yang membutuhkan respons jawaban panjang memiliki intonasi menurun pada bagian akhir kalimat

5)1.Tentukan yang anda inginkan dari pertanyaan anda.

2.Hindari Bertanya Pertanyaan Tertutup.

3.Gali Lebih Dalam.

4.Tidak Papa Menggunakan Kekuatan Diam.

5.Hindari Interupsi.

6.Bertanyalah dengan Lantang dan Jelas

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU ^^