Jelaskan cara mengetahui himpunan komplemen
Misalkan
S = { 1,2,3…10}
A = { 1,2,3,4,5} komplemen
Kita untuk menentukan komplemen suatu himpunan adalah yang bukan merupakan anggota himpunan tersebut .
Sebagai contoh.
S = { 1,2,3…10}
A = { 1,2,3,4,5} komplemen
Berarti Bilangan selain 1 – 5 yang ada di himpunan semesta
A = { 6,7,8,9,10}