Seorang petani buah menyeprotkan hormon pertumbuhan pada tanaman semangka. Petani tersebut berharap agar tanaman semangka nya menghasilkan buah yang berukuran besar dan tanpa biji. Hormon pertumbuhan apakah yang harus disemprotkan pada tanaman tersebut? Apa fungsi hormon tersebut?

Posted on

Seorang petani buah menyeprotkan hormon pertumbuhan pada tanaman semangka. Petani tersebut berharap agar tanaman semangka nya menghasilkan buah yang berukuran besar dan tanpa biji. Hormon pertumbuhan apakah yang harus disemprotkan pada tanaman tersebut? Apa fungsi hormon tersebut?

Kelas: 12
mapel: biologi
Kategori: pertumbuhan dan perkembangan

Yg disemprotkan HORMON GIBERELIN…. fungsinya utk memaxu pertumbuhan raksasa…. menyebabakan partenokarpi (pembentukan embrio tanpa biji).. meeghambat pertumbuhan meristem primer