Jelaskan sejarah masuknya sepakbola di Indonesia​

Posted on

Jelaskan sejarah masuknya sepakbola di Indonesia​

Jawaban:

sepak bola masuk ke Indonesia pada 1914 saat negara ini masih dijajah oleh pemerintah Hindia Belanda.

maaf kalo salah

Sepak bola merupakan permainan antara dua tim dengan masing-masing terdiri dari sebelas orang pemain.

Mulanya, permainan ini ditemukan pertama kali di China pada abad ke-2 SM. Ketika itu, sepak bola dimainkan dengan menggunakan bola yang terbuat dari kulit dan digiring dengan kaki.

Lalu, sepak bola masuk ke Indonesia pada 1914 saat negara ini masih dijajah oleh pemerintah Hindia Belanda.

PSSI

Sepak bola modern di Indonesia dimulai dengan terbentuknya PSSI (Persatuan Sepakbola Seluruh Indoneisa) pada 19 April 1930 di Yogyakarta.

Ketua PSSI pertama adalah Soeratin Sosrosoegondo. Kala itu, kelahiran PSSI kerap dikaitkan dengan kegiatan politik yang menentang penjajahan.

Setelah wafatnya Soeratin, prestasi tim nasional sepak bola di Indonesia tak terlalu bagus karena pembinaan tim nasional tidak diimbangi dengan hal-hal lain.

Penjelasan:

maaf kalo salah ya

jadikan jawaban terbaik ya