8. Produk hasil budi daya juga memerlukan

Posted on

pengemasan. Adapun fungsi pengemasan
produk hasil budi daya adalah sebagai
sarana.
a. permainan d. konsumtif
b. distributif
e. produktif
c. ekonomi​

8. Produk hasil budi daya juga memerlukan

Jawaban Terkonfirmasi

Jawaban:

Fungsi pengemasan produk hasil budidaya adalah sebagai sarana distributif.

Fungsi distributif yang dimaksud disini adalah kemasan yang baik mampu menjaga kualitas produk hasil budidaya tetap baik sampai ke tangan konsumen. Selain itu, kemasan yang baik juga dapat meningkatkan kepercayaan konsumen kepada produk yang dibeli.

Penjelasan:

Pengemasan produk memiliki peran penting dalam dunia usaha. Dalam produk budidaya hasil laut, misalnya, pengemasan juga turut berperan dalam meningkatkan masa penyimpanan produk berkat penggunaan batu es. Dengan demikian, produk tetap dalam kondisi segar ketika sampai di tangan konsumen.

Pelajari lebih lanjut tentang materi pengemasan pada brainly.co.id/tugas/7883552

#BelajarBersamaBrainly