Bagaimana latar belakang dan proses terjadinya UUD 1945,jelaskan

Posted on

Bagaimana latar belakang dan proses terjadinya UUD 1945,jelaskan

1.      UUD 1945 dirancang oleh BPUPKI, yang diketuai Dr Radjiman Wedyodiningrat, dengan wakil ketua RP Soeroso dan Ichibangase

2.      UUD 1945 disyahkan oleh  PPKI tanggal 18 Agustus 1945

3.      Tugas pokok BPUPKI

1.      merencanakan organisasi pemerintahan nasional Indonesia setelah Indonesia merdeka

2.      membuat rancangan UUD

4.      Sidang BPUPKI

3.      Sidang I 29 Mei – 1 Juni 1945 – dibicarakan tentang dasar negara

Tanggal 22 Juni 1945 BPUPKI menyetujui naskah rancangan pembukaan UUDyang disebut Piagam Jakarta yang termuat didalamnya dasar negara Pancasila

4.      Sidang II 10 17 Juli 1945 : dibentuk Paniti Perancang Hukum Dasar (UUD) – jadi UUD 1945

5.      Pada 18 Agustus 1945 PPKI menetapkan :

a.       Memilih Soekarno sebagai Presiden dan Hatta sebagai wakil presiden

b.      Menetapkan UUD, termasuk menghilangkan 7 kata dari Piagam Jakarta

c.       Untuk sementara presiden dibantu Komite Nasional Indonesi Pusat