Tempat parkir untuk motor dan mobil dapat menampung 30 buah kendaraan. Jumlah roda seluruhnya 90 buah. Jika banyak motor dinyatakan dengan x dan banyak mobil dinyatakan dengan y, sistem persamaan linear dua variabel dari pernyataan di atas a
Jawab:
Ada 15 mobil dan 15 motor di tempat parkir.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
x = jumlah mobil
y = jumlah motor
4x + 2y = 90
x + y = 30
2x + 2y = 30 × 2 = 60
4x + 2y – 2x – 2y = 90 – 60 = 2x = 30
2x ÷ 2 = 30 ÷ 2 = x = 15
x + y – x = y = 30 – 15 = 15
x = 15
y = 15