Keterangan yang menjelaskan

Posted on

simbol-simbol pada peta
disebut…
a. skala
b. simbol
c. legenda
d. arah mata angin​

Keterangan yang menjelaskan

Jawaban:

c. legenda

penjelasan

  • Legenda

Legenda peta ini untuk menjelaskan mengenai simbol-simbol yang dipakai pada peta.

  • Skala

Skala ini perbandingan jarak antara keadaan yang ada pada peta dengan keadaan aslinya.

  • Simbol

Simbol peta ini berupa gambar tanda pada peta. Ini dipakai untuk mewakili keadaan sesungguhnya, seperti sungai, gunung atau jalan.

  • Petunjuk arah

Petunjuk arah ini diletakan dibagian kosong peta agar tidak menganggi inti peta. Biasanya petunjuk arah ini adalah gambar mata air dengan huruf U.

semoga membantu

dan jadikan jawaban tercerdas ya