Bagaimana langkah melakukan tendangan ke gawang dengan menggunakan kaki bagian dalam

Posted on

Bagaimana langkah melakukan tendangan ke gawang dengan menggunakan kaki bagian dalam

Jawaban Terkonfirmasi

Langkah melakukan tendangan ke gawang dengan menggunkan kaki bagian dalam adalah.

  1. Posisi awal dilakukan dengan berdiri beberapa langkah di belakang bola
  2. Posisi badan tegap dengan kedua tangan ditekuk di samping bola.
  3. Kemudian lakukan gerakan melangkah ke arah bola.
  4. Ketika mendekati bola, letakkan kaki tumpuan di samping belakang bola dan tekuk kaki penendang bola ke belakang dengan memutar pergelangan kaki ke arah luar.
  5. Kemudian ayunkan kaki penendang ke arah bola dengan perkenaan bola tepat mengenai kaki bagian dalam.
  6. Gerakan akhir dilakukan dengan mengikuti gerakan lanjutan kaki penendang.

Pembahasan

Dalam permainan sepak bola, gerakan menendang menggunakan kaki bagian dalam merupkaan salah satu jenis teknik menendang bola. Teknik menendang bola biasa digunakan untuk mencetak gol dalam permainan sepak bola.

Cara melakukan gerakan menendang bola dengan kaki bagian dalam adalah.

  1. Posisi awal dilakukan dengan berdiri beberapa langkah di belakang bola
  2. Posisi badan tegap dengan kedua tangan ditekuk di samping bola.
  3. Kemudian lakukan gerakan melangkah ke arah bola.
  4. Ketika mendekati bola, letakkan kaki tumpuan di samping belakang bola dan tekuk kaki penendang bola ke belakang dengan memutar pergelangan kaki ke arah luar.
  5. Kemudian ayunkan kaki penendang ke arah bola dengan perkenaan bola tepat mengenai kaki bagian dalam.
  6. Gerakan akhir dilakukan dengan mengikuti gerakan lanjutan kaki penendang.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang teknik dasar sepak bola brainly.co.id/tugas/3850256

—————————–

Detil jawaban

Kelas: 9 SMP

Mapel: Penjaskes

Bab: Bab 1 – Permainan Sepak Bola

Kode: 9.22.1

Kata Kunci: menendang bola, permainan sepak bola.