pada malam hari suhu kabupaten punjak mencapai 1 derajat celcius diatas 0 suhu kabupaten puncak adalah … derajat celcius
Jawaban:
Pada malam hari suhu kabupaten puncak mencapai 1 derajat celcius di atas 0. Suhu kabupaten puncak adalah 1°C.
Bilangan bulat ada 2, bilangan bulat positif dan bilangan bulat negatif.
Antara bilangan bulat positif dan bilangan bulat negatif dipisahkan oleh bilangan netral yaitu 0.
Bilangan disebelah kanan 0 atau disebelah atas 0 adalah bilangan bulat positif, dan bilangan disebelah kiri 0 atau disebelah bawah 0 adalah bilangan bulat negatif.
Pembahasan
1 derajat celcius di atas 0.
Diatas berarti bilangan bulat positif, maka notasi bilangannya adalah 1°C.
Maka Suhu kabupaten puncak adalah 1°C.
Pelajari Lebih Lanjut
Rumus rumus positif dan negatif? tolong bantu agar mudah untuk dihapalkan brainly.co.id/tugas/3072215
Tinggi suatu tempat dihitung dari permuakaan air laut pada waktu pasang. tulis tinggi suatu tempat jika terletak 50 meter diatas permukaan air laut , 48 dibawah permukaan air laut brainly.co.id/tugas/6497478
Seekor ikan berada pada kedalaman 18 meter dibawah permukaan air .ikan tersebut berenang naik sejauh 3 meter dan turun lagi sejauh 7 meter .pada kedalamanberapa meter posisi ikan tersebut sekarang ? brainly.co.id/tugas/6409007
Seekor lumba-lumba berenang di kedalaman 10 meter di bawah permukaan air laut .sesaat kemudian lumba-lumba tersebut melompat ke udara hingga ketinggian 4 meter .berapakah selisih ketinggian loncatan lumba-lumba dan posisi ikan mula mula ? brainly.co.id/tugas/6527618
Bilangan bulat 5 satuan ke kiri dari titik 1 adalah… brainly.co.id/tugas/21020371
Suhu udara dalam lemari es mula-mula 4 derajat Celcius di bawah 0 Jika suhu udara di dalam lemari es itu naik 10 derajat celcius suhu udara dalam lemari es adalah brainly.co.id/tugas/4901253
===========================
Detail Jawaban
Kelas : 4 SD
Mapel : Matematika
Kategori ; Bilangan Bulat
Kode : 4.2.5
Kata Kunci: operasi hitung bilangan bulat, penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian, bilangan bulat positif, bilangan bulat negatif
semoga membantu,jangan lupa folow aku 🙂