Jelaskan yang dimaksud dengan gerakan mendayung saat berenang
Penjelasan:
Gerakan Mendayung Yang Terdiri Dari Gerakan Dorongan Dan Gerakan Tarikan . Gerakan Ini Di Mulai Dari Saat Ujung Jari Tangan Menyentuh Air Sampai Lengan Selesai Melakukan Dayungan Dan Keluar dari air. Tarikan Lengan di Mulai Dari Pelan lalu cepat sehingga Tarikan menghasilkan dorongan yang efektif
Jadikan jawaban terbaik yaaa