Pengertian dari Paleontologi adalah?
Jawaban
Pengertian dari Paleontologi adalah …
Paleontologi adalah ilmu yang mempelajari sejarah kehidupan di bumi (praaksara). Termasuk hewan dan tumbuhan yang telah menjadi fosil.
Penjelasan
Paleontologi disebut (paleon = tua. bios = hidup. logos = ilmu). Paleontologi adalah ilmu yang mempelajari tentang sejarah dan merupakan salah satu cabang bidang biologi.
Orang yang menggeluti bidang ini disebut paleontolog.
Paleontologi adalah disiplin ilmu yang mempelajari mengenai sejarah kehidupan di bumi dan tanaman serta hewan purba berdasarkan fosil yang ditemukan di bebatuan.
Penjelasan :
maaf kalo salah
semoga membantu