5 isi perjanjian francisco

Posted on

5 isi perjanjian francisco

1. Kepulauan Jepang diperintah oleh tentara pendudukan Amerika Serikat.
2. Daerah hasil ekspansi Jepang dikembalikan, Kepulauan Kurilen dan Sakhalin Selatan diserahkan kepada Rusia, Mansyuria, dan Taiwan kepada Cina, Kepulauan Jepang di Pasifik kepada Amerika Serikat. Korea dibagai menjadi dua, di bagian utara diduduki Rusia dan di selatan oleh Amerika Serikat.
3. Penjahat perang harus dihukum.
4. Jepang harus membayar kerugian perang.


1. Jepang harus membayar kerugian perang kepada sekutu

2. Kepulauan Jepang di bawah pengawasan Amerika Serikat. 

3. Tokoh-tokoh fasis diadili sebagai penjahat perang dan harus dihukum di bawah pengawasan internasional

4. Kepulauan Kurile dan Sakhalin Selatan diberikan kepada Rusia, Sedangkan Mantsyuria dan Taiwan diberikan kepada Tiongkok.

maaf cuma tau 4