Jelaskan perkembangan teori manajemen dari klasik sampai dengan revolusi industri 4.0

Posted on

Jelaskan perkembangan teori manajemen dari klasik sampai dengan revolusi industri 4.0

Secara singkat periodisasi revolusi industri bisa dijelaskan sebagai berikut:

1. Revolusi Industri Gelombang ke-1 ( Industrial Revolution 1.0 ). Terjadi pertama kali di Inggris, kemudian menyebar ke daratan Eropa dan Amerika pada pertengahan abad ke-17. Uraian lengkap mengenai revolusi indutri gelombang ke-1 bisa dibaca di artikel Melihat Sejarah Lahirnya Revolusi Industri (Industrial Revolution) di Eropa .

2. Revolusi Industri Gelombang ke-2 ( Industrial Revolution 2.0 ). Merupakan lanjutan revolusi sebelumnya, yang terjadi pada pertengahan abad ke-18 di Eropa. Revolusi ini ditandai dengan pemanfaatan tenaga listrik ( electricity ) untuk mempermudah serta mempercepat proses produksi, distribusi, dan perdagangan.

3. Revolusi Industri Gelombang ke-3 ( Industrial Revolution 3.0 ). Berkembang pada era 1970’an, terutama di Amerika Serikat, dengan diperkenalkannya sistem teknologi informasi (IT) dan komputerisasi untuk menunjang otomatisasi produksi ( production automation ). Tidak seperti dua revolusi industri sebelumnya yang memerlukan beberapa dekade untuk menyebar, revolusi gelombang ke-3 ini menyebar begitu cepat ke negara-negara lain, dari daratan Eropa hingga Asia.

4. Revolusi Industri Gelombang ke-4 ( Industrial Revolution 4.0 ). Era 2000’an hingga saat ini merupakan era penerapan teknologi modern, antara lain teknologi fiber ( fiber technology ) dan sistem jaringan terintegrasi ( integrated network ), yang bekerja di setiap aktivitas ekonomi, dari produksi hingga konsumsi.