a. (fog)(x);
b. (gon(x);
Jawab: ……………
Diketahui f(x) = 1 – 3x dan g(x) = 2×2 + x. Tentukan:
Diketahui f(x) = 1 – 3x dan g(x) = 2x² + x. Maka:
Pembahasan:
Fungsi [biasa dilambangkan dengan f(x)] adalah pemetaan setiap anggota daerah asal (Domain) ke anggota daerah hasil (Range/ kodomain)
Fungsi komposisi (biasa dilambangkan dengan o atau bundaran) adalah dua fungsi atau lebih yang digabungkan menjadi satu sehingga membentuk sebuah fungsi baru.
Contoh fungsi komposisi:
(f o g)(x) = f(g(x)) atau g dimasukkan dalam f (semua variabel x dalam f(x) diubah menjadi g(x))
Diketahui
- f(x) = 1 – 3x
- g(x) = 2x² + x
Ditanya
- (f o g) (x)
- (g o f) (x)
Penyelesaian
1. (f o g)(x) = f(g(x))
f(x) = 1 – 3x
2. (g o f)(x) = g(f(x))
g(x) = 2x² + x
Kesimpulan:
- (f o g)(x) = f(g(x)) = -6x² – 2
- (g o f)(x) = g(f(x)) = 18x² – 15x + 3
Pelajari Lebih Lanjut:
Materi tentang fungsi komposisi:
—————————————————————————
Detail Jawaban
Kelas : 10
Mapel : Matematika
Bab : 2
Materi : Fungsi
Kode kategorisasi : 10.2.3