A) kain terpanjang adalah kain yang digunakan untuk menghias tutup kulkas.
B) kain yang digunakan untukmenghias tudung saji lebih pendek daripada kain yang digunakan untuk menghias gaun.
C) kain terpendek adalah kain yang disimpan.
D) kain yang digunakan untuk menghias gaun lebih panjang daripada kain yang digunakan untuk menghias tutup kulkas.
mohon bantuannya ya…
Budi mempunyai beberapa meter kain.sepanjang 38% bagian digunakan untuk menghias tutup kulkas.2/5 bagian digunakan untuk menghias tudung saji.1/4 bagian digunakan untuk menghias gaun,sedangkan 0,02 bagian kain disimpan.pernyataan berikut yang benar adalah….
Tutup kulkas;tudung saji;gaun; disimpan
38%;2/5;1/4;0,02
0,38;0,4;0,25;0,02
terkecil=0,02;0,40;0,25;0,38(disimpan,tudung saji,gaun,tutup kulkas)
(C)