Perbedaan makna bhineka tunggal ika dengan garuda pancasila
Bedanya adalah bhinneka tunggal ika semboyan bangsa indonesia sedangkan pancasilla adalah dasar-dasar negara republik indonesia
Garuda pancasila adalah dasar negara yang mendasari semua yang ada di indonesia dari mulai hukam sampai peraturan yang berlaku sedangkan bhineka tunggal ika yang pada lambang negara di cengkram oleh lambang negara bermakna indonesia merangkul atau mempersatukan bangsa indonesia yang berbeda beda jenis suku dan bangsa