Tulislah 2 kalimat aktif transitif dan 2 kalimat aktif intransitif​

Posted on

Tulislah 2 kalimat aktif transitif dan 2 kalimat aktif intransitif​

Jawaban:

contoh kalimat aktif transitif:

  1. Ibu membeli sayur di pasar
  2. Budi memakan ayam goreng.
  3. Pak Eko melempar pisau.
  4. Riko menyelesaikan tugasnya

contoh kalimat intransitif

  1. Erza berlari dengan cepat.
  2. Adik tertidur di kamarnya.
  3. Joni sedang bermain di taman.
  4. Pak Agus makan sampai kenyang.
  5. Dina menyapu dengan bersih.
  6. Sasa menangis tersedu-sedu

Penjelasan:

kalimat aktif intransitif yaitu jenis kalimat aktif yang tidak memiliki objek di dalam kalimatnya dan tidak bisa dirubah dalam kalimat pasif.

kalimat aktif transitif yaitu jenis kalimat aktif yang memiliki objek di dalam kalimatnya dan bisa dirubah dalam kalimat pasif.

semoga membantu:)