Apa kewajiban bangsa indonesia untuk mempertahankan dan mengisi kemerdekaan yang telah diraih?

Posted on

Apa kewajiban bangsa indonesia untuk mempertahankan dan mengisi kemerdekaan yang telah diraih?

Jawaban Terkonfirmasi

Kewajiban yang harus dijalankan bangsa Indonesia dalam mempertahankan serta mengisi kemerdekaan yang sudah diraih adalah:

  1. Meningkatkan taraf hidup bangsa.
  2. Mengupayakan terwujudnya kesejahteraan umum yang merata bagi seluruh rakyat Indonesia.
  3. Mencerdaskan kehidupan bangsa.
  4. Ikut serta dalam menjaga dan melaksanakan ketertiban dunia.

» Pembahasan

Perjuangan para pahlawan adalah mewujudkan kemerdekaan dan mengusir penjajah dari tanah nusantara. Perjuangan ini kemudian melahirkan negara Indonesia yang merdeka dan berdaulat. Walau sudah merdeka, perjuangan tidak berhenti melainkan dilanjutkan oleh generasi penerus.

Perjuangan tidak lagi dilaksanakan di medan perang melainkan mengisi kemerdekaan dengan kegiatan positif yang memajukan bangsa dan negara. Kegiatan positif ini akan membawa Indonesia menjadi negara yang maju yang ditandai dengan kehidupan rakyat yan sejahtera secara merata.

» Pelajari Lebih Lanjut

  1. Materi tentang hak dan kewajiban pemerintah brainly.co.id/tugas/3756406
  2. Materi tentang hak dan kewajiban warga masyarakat brainly.co.id/tugas/15502169
  3. Materi tentang yang bukan kewajiban warga negara brainly.co.id/tugas/22874827

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detail Jawaban

Kelas      : 6 SD

Mapel    : Tematik (Muatan PPKN)

Bab        : Tema 6 Subtema 1 Makna Proklamasi bagi Bangsa Indonesia

Kode      : –

#AyoBelajar