Pada abad keberapakah penduduk dikepulauan Indonesia memasuki masa aksara​

Posted on

Pada abad keberapakah penduduk dikepulauan Indonesia memasuki masa aksara​

Jawaban:

Zaman pra aksara di Indonesia berlangsung sampai abad ke-3 Masehi. Dengan demikian, masa aksara di Indonesia dimulai pada abad ke-4 Masehi, manusia indonesia baru mulai mengenal tulisan. Sumber tentang masa aksara berasal dari batu bertulis yang terdapat di Muara Kaman, Kalimantan Timur.24 Nov 2014

Masa aksara dinindonesia di mulai pada Abad ke 4