21. Suku Batak, Suku Melayu, Suku Dayak termasuk dalam kelompok ras
A. Mongoloid
B. Melanezoid
C. Weddoid
D. Negroid
N*
Jawaban:
Suku Batak, Suku Melayu, Suku Dayak termasuk dalam kelompok ras
A. Mongoloid ✓
B. Melanezoid
C. Weddoid
D. Negroid
[ PENJELASAN ]
Ras Mongoloid Indonesia terdiri atas 2 jenis yakni
Ras proto Melayu atau juga yang di sebut Melayu tua.yang terdiri dari suku Batak, Toraja, dan Dayak.
Sedangkan Ras Deutro Melayu (Melayu Muda) terdiri dari suku Bugis, Madura, Jawa, dan Bali.
___________________________
yang masuk dalam ras mongoloid, di antaranya:
Asiatic Mongoloid :seperti Asia Utara, Asia Tengah, dan Asia Timur.
Malayan Mongoloid : yaitu Asia Tenggara, Malaysia, Filipina, dan Kepulauan Indonesia.
American Mongoloid : yakni Amerika Utara sampai Amerika Selatan.
#MasterOfPkn
- semoga bermanfaat ya
- wassalam