Jelaskan dan berikan contoh sda berdasarkan pemulihanya dan habitat nya
Sumber daya alam berdasarkan pemulihanny dibagi menjadi 2 yaitu Sumber daya alam yang dapat diperbarui dan sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui. Sumber daya yang dapat diperbarui adalah Sumber daya alam yang dapat tersedia kembali dalam jangka waktu yang relatif cepat, contoh air, udara, hewan, tumhuhan, pasang surut air laut dll. Sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui adalah dumber daya alam yang dapat tersedia kembali setelah berjuta juta tahun,contoh batu bara, timah, mangan dll. Sumber daya alam berdasarkan habitatnya dibedakan menjadi 2 yaitu SDA terestis ( tanah ), dan Akuatik ( air )