Perbandingan uang Rio dan Toni adalah 3 : 2,sementaa itu perbandingan uang Toni dan Sari adalah 3 : 4.jika jumlah uang mereka bertiga adalah Rp115.000 maka banyaknya uang Toni adalah..(lumayan poinnya, tapi ngerjainnya pake cara yaa!)
Jawaban:
rp.30.000
Penjelasan dengan langkah-langkah:
=> satukan terlebih dahulu perbadingan mereka bertiga
Rio : Toni Toni : Sari
3 : 2 3 : 4
Rio = 3 × 3
Toni = 2×3
Sari = 4×2
jadii perbandingan mereka bertiga adalah
Rio : Toni : Sari
9 : 6 : 8
=>banyak uang Toni