Kegiatan ekonomi secara keseluruhan ditujukan untuk kebutuhan akan makanan. hal ini menunjukkan ciri…. *
Jawaban:
Kebutuhan primer.
Penjelasan:
Kebutuhan primer adalah kebutuhan pokok yang dibutuhkan oleh manusia. Kebutuhan manusia yang terus meningkat menyebabkan ilmu pengetahuan dan teknologi juga semakin meningkat. Kebutuhan pokok manusia adalah sandang, pangan dan papan
Jawaban:
kegiatan ekonomi dalam KEBUTUHAN PRIMER