Keunggulan dan keterbatasan antar ruang dalam permintaan,penawaran dan teknologi
Pembahasan :
Sesuatu yang harus dipeenuhi oleh manusia adalah kebutuhan. Memiliki barang atau jasa merupakan salah satu cara memenuhi kebutuhan. Setiap individu manusia mempunyai kebutuha masing masing yang menimbuulkan perbedaan, perbedaan inilah akan timbul suatu permintaan barang atau jasa. Permintaan adalah keinginan yang disertai kemampuan untuk memiliki barang atau jasa pada ttingkat harga atau waktu tertentu. Kebutuhan dan permintaan dapat tercipta jika adaanya ruang. Lokasi di mana seseorang berada dapat menciptakan permintaan yang berbeda.
Keunggulan suatu daerah dan keterbatasan daerah lain dapat enimbulkan interaksi. Keunggulan wilayah pedesaaan adalah menghasilkan hasil tani seperti beras, sayuran dan buah. Sedangkan masyarakat kota menghasilkan baraang elektronik TV, telepon. Keuggulan dan keterbatasan ruang dalam penawaran adalah jumlah barang atau jasa yang teredia dan dapat dijual oleh produsen kepada konsumen pada setiap tingkat harga selama periode waktu tertentu.
Pelajari lebih lanjut
materi tentang hukum tentang permintaan brainly.co.id/tugas/7905033
materi tentang hukum penawaran brainly.co.id/tugas/15781560
——————————————————
Detail jawaban
Kelas: 7 SMP
Mapel: IPS
Bab: Tindakan, Motif dan Prinsip Ekonomi
Kode: 7.10.5
Kata kunci: Permintaan, Penawaran, Teknologi