Apa 5 daftar pengalaman melaksanakan kewajiban dan hak di kelas?

Posted on

Apa 5 daftar pengalaman melaksanakan kewajiban dan hak di kelas?

1.mengikuti piket kelas
2.melaksanakan pembelajaran dengan baik
3.tidak bermain saat proses
4.menyelesaikan pekerjaan tepat waktu
5.datang tepat waktu

1. Hak seorang murid ketika dikelas ialah belajar, memperhatikan ketika guru sedang menerangkan dan fokus. Tidak boleh tidak dikelas karna akan mendapatkan sanksi

2. Kewajiban seorang guru adalah mengajar ketika jam pelajaran, menerangkan dengan baik, membiarkan murid bertanya ketika dia tidak paham, tegas, dan memberikan hukuman sesuai perbuatannya jika salaj contoh : tidak mengerjakan pr, murid bercanda jika guru menerangkan, dll

3. Kewajiban ketua kelas adalah mengatur kelas dengan baik, sebagai tangan kanan wali kelas, ketua kelas harus bisa menjaga kelasnya tetap damai sesuai tugas dan kewajiban

4. Kewajiban bendahara adalah menagih uang kas yang telah didiskusikan bersama oleh seluruh murid dengan wali kelas, jika ada murid yang tidak membayar bisa laporkan ke wali kelas.

5. Kewajiban sekretaris kelas adalah mencatat dipapan tulis, absen, atau sebagai tangan kanan guru