Jika lebarnya 2/3 dari panjang, keliling persegi panjang tersebut adalah
Penjelasan dengan langkah-langkah:
semoga membantu ya
Ezz™®
Diketahui :
p = 72 cm
l = ⅔ dari panjangnya
l = ⅔ × 72
l = 144/3
l = 48 cm
Ditanya :
K = ..?
Penyelesaian!
K = 2 × (p + l)
K = 2 × (72 + 48)
K = 2× 120
K = 240 cm
Jadi, kelilingnya adalah 240 cm