Setiap tetes darah manusia mengandung plasma darah eritrosit leukosit dan trombosit ciri-ciri eritrosit adalah
Jawaban:
Berwarna merah karena mengandung hemoglobin
Berbentuk kepingan bikonkaf tidak berinti dengan diameter 8 μm dan tebal 2 μm
Mengandung hemoglobin sehingga berwarna merah
Memiliki masa hidup sekitar 120 hari, dan yang sudah tua akan dirombak oleh hati
Sel darah merah berjumlah 4-5 juta sel/mm3 darah.
Tidak memiliki inti sel
Semoga membantu^^