Pak bayu menempuh jarak 96 km dengan mengendarai sepeda motor berkecepatan rata-rata 48 km/jam. jika pak bayu tiba di tujuan pukul 13.05 WIB, ia berangkat pada pukul………( pake caranya)

Posted on

mohon bantuannya kak

Pak bayu menempuh jarak 96 km dengan mengendarai sepeda motor berkecepatan rata-rata 48 km/jam. jika pak bayu tiba di tujuan pukul 13.05 WIB, ia berangkat pada pukul………( pake caranya)

Jawaban Terkonfirmasi

Diketahui:
s = 96 km
v = 48 km/jam

Ditanya:
t = …?

Pembahasan:
t = s/v
t = 96/48
t = 2 jam

jika tiba pukul 13.05, maka iya berangkat dua jam sebelumnya, yaitu 11.05 WIB

Waktu perjalanan = 96/48 = 2 jam
Tiba di tujuan 13.05 WIB
Berangkat=13.05-02.00=11.05 WIB