Apa yang seharusnya kita lakukan agar hak dan kewajiban dapat berjalan
Jawaban:
hal yang harus kita lakukan agar hak dapat berjalan kita melakukan sebuah kewajiban karena setelah kita melakukan sebuah kewajiban maka akan dicapai lah sebuah hak tanpa melakukan kewajiban kita tak dapat hak
hal yang harus kita lakukan agar kewajiban dapat berjalan kita harus menjalankan sesuatu pekerjaan yang nantinya akan mendapatkan hak seperti membantu ibu setelah kita membantu ibu apa hak yang kita dapatkan?
ya seperti ibu akan lebih menyayangi kita membuat masakan enak dll
Penjelasan:
semoga membantu <3
Jawaban:
Yang harus kita lakukan adalah kita harus melakukan apa yang sudah menjadi hak dan kewajiban kita dengan tanggung jawab.
Penjelasan:
Hak adalah segala sesuatu yang harus kita dapat/terima. Sedangkan kewajiban adalah segala sesuatu yang harus kita lakukan/korbankan. Didalam hak/kewajiban, terdapat tanggung jawab.
Jika kita ingin mendapatkan hak kita, sebaiknya kita harus melakukan kewajiban kita dengan tanggung jawab.
Contohnya adalah misalkan kamu ingin punya uang, kalau ingin mendapatkan uang, kita harus rela bekerja dengan tanggung jawab.
Kita tidak boleh hanya mendapatkan hak atau kewajiban saja, karena jika begitu maka kehidupan kita akan tidak teratur.
Semua orang pasti memiliki hak dan kewajiban mereka sendiri. Orang yang memiliki hak banyak, maka kewajibannya juga pasti banyak. Dan sebaliknya, yang berhak kecil, maka kewajibannya juga kecil.