Satu contoh narasi tentang cinta tanah air! tolong dijawab yh:)​

Posted on

Satu contoh narasi tentang cinta tanah air! tolong dijawab yh:)​

Jawaban Terkonfirmasi

Berikut adalah narasi tentang cinta tanah air.

Indonesia memiliki banyak jenis sumber daya alam, baik sumber daya alam buatan maupun sumber daya alami. Dari sana lah banyak warga yang memanfaatkan hal tersebut, mereka memanfaatkan sumber daya seperti air, tanah dan minyak bumi sebagai lahan kerja mereka. Selain mempunyai sumber daya yang bagus dan beragam Indonesia juga memiliki banyak jenis dan fauna yang tak kalah indah dengan flora dan fauna negara lain. Dengan hal itu banyak juga keragaman hayati yang dimiliki oleh negara Indonesia ini, salah satunya adalah produk lokal anyaman.

Produk lokal anyaman ini dibuat dari rotan yang diperoleh dari keanekaragaman hayati yang tercipta di Indonesia, produk ini menjadi icon bagi kota tertentu, bentuk dan anyaman nya juga beragam, mereka dapat menghasilkan tas, karpet dan juga alat alat dapur lainnya yang sangat berguna. Kita sebagai warga negara yang baik harus mencintai produk Indonesia karena hal tersebut merupakan salah satu contoh dari sikap cinta tanah air.

Pembahasan

Narasi adalah sebuah paragraf atau tulisan yang berisikan tentang sebuah informasi tentang suatu hal. Menurut kamus besar bahasa Indonesia narasi adalah  cerita atau deskripsi suatu kejadian atau peristiwa. Sedangkan, secara umum apa itu narasi adalah sebuah teks yang berisi runtutan peristiwa berdasarkan urutan waktu. Narasi ditulis untuk memberikan informasi kepada para pembaca nya mengenai sesuatu yang tengah terjadi atau memberikan pengetahuan baru tentang tema yang ditulis dalam narasi tersebut. Teks narasi yang ditulis harus menggunakan bahasa yang baku dan sesuai dengan kaidah kebahasaan teks narasi.

Berikut adalah ciri-ciri dari karangan antara lain:

  1. Jelas dan mudah dipahami.
  2. Memiliki kesatuan yang baik.
  3. Memiliki organisasi yang baik.
  4. Menggunakan bahasa yang mudah dipahami.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang tujuan membuat kerangka karangan brainly.co.id/tugas/2301166

2. Materi tentang struktur teks karangan brainly.co.id/tugas/7083073

3. Materi tentang jenis – jenis teks karangan brainly.co.id/tugas/1737702

—————————————————————————————————-

Detail jawaban

Kelas: VIII

Mapel: Bahasa Indonesia

Bab: 1

Kode: 8.1.1

#TingkatkanPrestasimu

#SPJ3