Sebutkan 3 senjata tradisional asal daerahnya dan ciri ciri bentuk ​

Posted on

Sebutkan 3 senjata tradisional asal daerahnya dan ciri ciri bentuk ​

Jawaban:

1.Kurambiak (Sumatera Barat)

2.Keris (Jawa)

3.Pedang Junawi (Riau)

Penjelasan dengan langkah-langkah:

1.Kurambiak (Sumatera Barat) : Senjata khas Sumatera Barat ini punya bentuk yang mungil serupa kuku harimau.

2.Keris (Jawa) : Salah satu ciri khas senjata ini adalah bentuknya yang berliku. Bentuk tersebut dibuat agar keris bisa memberikan lawan luka yang fatal.

3.Pedang Junawi (Riau) : Pedang khas Riau ini memiliki bentuk yang lurus dengan ujung yang meruncing.