Minuman A yang harganya Rp.2.000,00 per botol dijual dengan laba Rp.400,00 per botol, sedang minuman B yang harganya Rp.1.000,00 per botol dijual dengan laba Rp.300,00 per botol. Seorang pedagang minuman punya modal Rp.800.000,00 dan kiosnya maksimum dapat menampung 500 botol minuman. Tentukan banyaknya minuman yang harus dia jual agar keuntungannya maksimal.

Posted on

Minuman A yang harganya Rp.2.000,00 per botol dijual dengan laba Rp.400,00 per botol, sedang minuman B yang harganya Rp.1.000,00 per botol dijual dengan laba Rp.300,00 per botol. Seorang pedagang minuman punya modal Rp.800.000,00 dan kiosnya maksimum dapat menampung 500 botol minuman. Tentukan banyaknya minuman yang harus dia jual agar keuntungannya maksimal.

A + B = 500
A = 500 – B
2.000A + 1.000B = 800.000
2A + B = 800
2(500-B) + B = 800
B – 2B = 800-1.000
B = 200
A = 500-200 = 300

banyak minuman A = 300 botol B = 200 botol
keuntungan = (300×400) + (200×300)
= 120.000 + 60.000
= 180.000