1.jelaskan apa itu topologi jaringan, 2.tuliskan dampak positif internet, 3.berilah contoh kegiatan yang menggunakan internet​

Posted on

1.jelaskan apa itu topologi jaringan, 2.tuliskan dampak positif internet, 3.berilah contoh kegiatan yang menggunakan internet​

Jawaban:

1. Jelaskan apa itu topologi jaringan

Jawab: topologi jaringan adalah suatu cara / konsep yang digunakan untuk menghubungkan dua komputer atau lebih, berdasarkan hubungan geometris antara unsur-unsur dasar penyusun jaringan, yaitu node, link, danstation.

2.tuliskan dampak positif internet

Jawab:

  • Menambah wawasan dan pengetahuan.
  • Menjadi media komunikasi.
  • Mudah mencari lowongan pekerjaan.
  • Mudah melakukan transaksi dan berbisnis.

3. berilah contoh kegiatan yang menggunakan internet

Jawab:

  • Mengerjakan tugas sekolah/ belajar secara online.
  • Bertransaksi e-commerce, ebanking dan lainnya.
  • Mencari berita dan membaca artikel online.
  • Menonton film.
  • Bermain game online
  • Bermedia sosial seperti video call, saling berkirim pesan, dll

Semoga membantu ^_^