2. Sebuah balok bermassa 8 kg diam pada permukaan lantai horizontal. Koefisien gesekan statis dan kinetiknya adalah 0,4 dan 0,3. Tentukan :

Posted on

– Koefisien kinetiknya
jika ditarik horizontal dg gaya F yang besarnya 40 N

2. Sebuah balok bermassa 8 kg diam pada permukaan lantai horizontal. Koefisien gesekan statis dan kinetiknya adalah 0,4 dan 0,3. Tentukan :

Jawaban:

Diketahui :

Sebuah balok bermassa (m) = 8 kg diam pada permukaan lantai horizontal. Koefisien gesekan statis (μs) dan kinetik (μk) nya masing-masing adalah 0,4 dan 0,3.

Ditanyakan :

Percepatan yang bekerja pada balok jika ditarik horizontal dengan gaya F yang besarnya 40 N.

Pembahasan :

ΣF = m. a

Karena benda bergerak, maka yang digunakan sebagai pengurang adalah gaya gesek kinetiknya, sehingga

F – Fk = m. a

F – W. μk = m. a

F – m. g. μk = m. a

40 N – 8 kg. 10 m/s². 0,3 = 8 kg. a

40 N – 24 N = 8 kg. a

16 N = 8 kg. a

a = 16 N / 8 kg

a = 2 m/s²

Jadi, percepatan yang benda pada saat diberi gaya sebesar 40 N adalah 2 m/s².

Pelajari soal lain mengenai gaya di :

brainly.co.id/tugas/16982695

brainly.co.id/tugas/17054610

brainly.co.id/tugas/17131535

brainly.co.id/tugas/17138529

brainly.co.id/tugas/1692868

———-

Kelas : 8

Mapel : Fisika

Kategori : Bab 1 – Gerak

Kata Kunci : gerak GLBB

Kode : 8.6.1

Semoga membantu:)