UD. Sabrina mencatat penghapusan piutang dengan metode cadangan, catatan 1 januari 2016 sbb;

Posted on

-Saldo piutang dagang 250.000.000
-Saldo cadangan kerugian piutang"k" 6.250.000
Transaksi yang terjadi selama tahun 2016 :
-Penjualan kredit 425.000.000
-Penjualan Tunai 125.000.000
-Penerimaan pelunasan piutang 350.000.000
-retur penjualan 7.500.000
-Penghapusan piutang 2.500.000
-Penerimaan kembali piutang yang telah dihapus 1.000.000
Diminta :
a. Tentukan Saldo piutang dagang per 31 Desember 2016
b. Buatlah perhitungan dan jurnal jika cadangan kerugian piutang ditetapkan 3% dari saldo piutang!

UD. Sabrina mencatat penghapusan piutang dengan metode cadangan, catatan 1 januari 2016 sbb;

A. saldo piutang = 250 Juta
penj kredit = 425 juta
pelunasan = (350 juta)
retur penjln = ( 7,500 ribu)
penghapusan=( 2.500 ribu)
penerimaan = 1.000
saldo piutang akhir = 316 juta

b. ckp= 3%* 316 juta=9.480 ribu
JURNAL
Beban kerugian piutang (D) 9.490 ribi
Cadangan Kerugian Piutang (C) 9.480 ribu