Volume sebuah balok 5 kali volume kubus. Panjang sisi kubus adalah 10cm. Volume balok tersebut adalah….cm³

Posted on

Volume sebuah balok 5 kali volume kubus. Panjang sisi kubus adalah 10cm. Volume balok tersebut adalah….cm³

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Karena volume balok adalah 5 kali dari volume kubus, jadi volume balok adalah:

V balok = 5 × V kubus

= 5 × (s × s × s)

= 5 × (10 × 10 × 10)

= 5 × 1.000

= 5.000 cm³

Jadi, volume balok tersebut adalah 5.000 cm³.

~ BR

Vb = 5 Vk

Vb = 5 . s³

Vb = 5 . 10³

Vb = 5.000 cm³

Maka , volume balok tersebut adalah 5.000 cm³