Bola bermassa 3 kg dan berjari-jari 20 cm dalam keadaan diam. Selanjutnya, bola tersebut diberikan gaya sehingga bola berputar terhadap sumbunya dengan percepatan sudut 5 rad/s². Besar energi kinetik rotasi bola selama 3 sekon adalah…

Posted on

Bola bermassa 3 kg dan berjari-jari 20 cm dalam keadaan diam. Selanjutnya, bola tersebut diberikan gaya sehingga bola berputar terhadap sumbunya dengan percepatan sudut 5 rad/s². Besar energi kinetik rotasi bola selama 3 sekon adalah…

M = 3 kg
r = 20 cm = 0.2 m
α = 5 rad/s²
t = 3 s
Vo = 0 m/s (bola diam)
Ek rot = . . . . . ?

Penyelesaian

* Mencari percepatan linear
α = a/r
5 = a/0.2
a = 5 . 0.2
a = 1 m/s²

* Mencari kecepatan setelah 3 s
Gunakan rumus GLBB
Vt = Vo + a . t
Vt = 0 + 1 . 3
Vt = 3 m/s

* Mencari energi kinetik rotasi
Anggap Bola Pejal
Ek rot = ½ . I . ω²
Ek rot = ½ . 2/5 . m . r² . (v/r)²
Ek rot = (½ . 2/5 . m . r² . v²)/r²
Ek rot = ½ . 2/5 . m . v²
Ek rot = ½ . 2/5 . 3 . 1²
Ek rot = ⅕ . 3 . 1
Ek rot = 3/5
Ek rot = 0.6 Joule

Jadi, besar energi kinetik rotasi bola setelah 3 sekon adalah 0.6 Joule

Jelas? Atau ada yang ingin ditanyakan?, jika ada, silakan.
Jika sudah paham, jangan lupa untuk memilih jawaban terbaik ya sebagai bentuk penghargaan kepada penjawab 🙂

__________________________________
Tingkat : SMA
Kelas : 11
Pelajaran : Fisika
BAB : Dinamika Rotasi dan Kesetimbangan Benda Tegar
Kata Kunci : Energi kinetik rotasi
Kode Kategorisasi : 11.6.7

Simak lebih lanjut di :
brainly.co.id/tugas/16781210
brainly.co.id/tugas/16714688
brainly.co.id/tugas/16705478
brainly.co.id/tugas/10885161

#backtoschoolcampaign