kandungan yg terdapat limbah keras organik dan limbah keras anorganik? tolong di jawab cepat yah plissss ​

Posted on

kandungan yg terdapat limbah keras organik dan limbah keras anorganik? tolong di jawab cepat yah plissss ​

Jawaban:

1.Limbah keras organik adalah limbah padat yang bersumber dari organisme biologis. Karakteristik limbah keras organik adalah:

Bersumber dari hewan ataupun tumbuhan

Bersifat keras dan padat

Sulit berubah bentuk

Dapat terurai oleh mikroorganisme

Pada umumnya tidak berbahaya

Contoh dari limbah keras organik adalah kertas yang bersumber dari serat pohon, kain yang bersumber dari ulat sutra maupun kapas, furnitur yang bersumber dari kayu, makanan, kulit buah, biji buah, barang fashion yang terbuat dari kulit serta tulang dan tanduk hewan.

2.Limbah keras anorganik adalah jenis limbah yang berwujud keras, padat, sangat sulit atau bahkan tidak bisa untuk diuraikan atau tidak bisa membusuk. Limbah keras anorganik berasal dari sumber daya alam dan kimia yang tidak terbaharui. … Contoh Limbah Keras Anorganik: Botol plastik kemasan.

Penjelasan:

semoga bermanfaat yahh,maaf klo salah

Jawaban:

Ada berbagai macam limbah yang dihasilkan dari kegiatan manusia baik dari kegiatan industri ataupun rumah tangga.

Limbah menurut bentuknya terbagi menjadi limbah padat atau keras, limbah cair, dan limbah gas atau partikel.

Pada materi ini kita akan membahas tentang limbah padat, jenis-jenis limbah padat, serta karakteristik dan contohnya dalam kehidupan sehari-hari.

Limbah keras atau limbah padat adalah bahan berwujud padat dan tidak mudah berubah yang telah dibuang karena dinilai sudah tidak berguna.

Penjelasan:

maaf kalo ada salah