tuliskan 3 contoh sikap toleransi terhadap keberagaman agama, soko, ras, dan budaya masing-masing a contoh ?​

Posted on

tuliskan 3 contoh sikap toleransi terhadap keberagaman agama, soko, ras, dan budaya masing-masing a contoh ?​

Jawaban:

contoh toleransi terhadap keragaman agama

-Tidak memaksakan agama yang dianut ke seseorang yang berbeda keyakinan.

-Menghargai dan menghormati agama yang dianut orang lain.

-Tidak menganggu ibadah dan jalannya kegiatan keagamaan orang lain.

(soko)=suku

-Tidak melakukan tindakan diskriminasi pada seseorang yang berbeda suku.

-Memperlakukan semua orang sama dan sejajar meski berbeda suku.

-Menghormati dan menghargai suku lain.

(ras)

-Bersikap dan berperilaku baik pada siapapun tanpa membedakan rasnya.

– Selalu menghargai dan menghormati sesama manusia.

– Menganggap semua orang saling bersaudara.

(budaya)

-Mencari tahu dan memahami keragaman budaya bangsa Indonesia, serta mempertahankannya.

– Menghormati setiap kelompok yang menjalankan kebiasaan sosial dan adat istiadatnya masing-masing.

-Mempelajari dan mendalami seni budaya bangsa sesuai minat dan kesenangan

Penjelasan:

berikut ada adalah contoh – contohnya

semoga membantu

Jawaban:

1.Contoh toleransi terhadap keragaman agama:

– Tidak memaksanakan agama yang dianut ke seseorang yang berbeda keyakinan

– Menghargai dan menghormati agama yang dianut orang lain

2.(Soko)=suku

– Menghormati dan menghargai suku lain

– Tidak melakukan tindakan diskriminasi pada seseorang yang berbeda suku.

3.(Ras)

– Bersikap dan berperilaku baik pada siapapun tanpa membedakan rasnya.

– Selalu menghargai dan menghormati sesama manusia

4.(Budaya)

– Mencari tahu dan memahami keragaman budaya bangsa Indonesia,serta mempertahankannya .

– Menghormati setiap kelompok yang menjalankan kebiasaan sosial dan adat istiadatnya masing-masing

Penjelasan:

Berikut adalah Contoh-Contohnya