Pengertian teks eksplanasi, ciri2, dan kaidah kebahasaan nya
Jawaban:
• Pengertian :
Teks eksplanasi adalah teks yang menjelaskan suatu proses berupa fenomena ataupun kejadian yang berkaitan dengan alam, sosial, ataupun budaya
• ciri – ciri :
– faktual
– tidak ada pendapat pribadi ( argumen )
– no hoax
• Kaidah kebahasaan :
– konjungsi kausalitas
– konjungsi kronologis
– kata teknis / ilmiah