Apakah yang dimaksud dengan peta pikiran?
1.Peta pikiran (Mind Map) adalah sebuah diagram yang digunakan untuk memvisualisasikan informasi secara terorganisir.
2.Peta pikiran adalah suatu cara untuk mengorganisasikan atau menyajikan konsep,ide,tugas atau informasi lainnya dalam bentuk diagram radial-hierarkis non-linier.
Semoga Membantu.
susunan pelajaran yang sudah ditentukan dengan mudah