Bagian kulit yang berfungsi menghasilkan keringat yang dikeluarkan melalui pori-pori kulit adalah
Jawaban:
Kelenjar keringat
Kelenjar Keringat (Glandula Sudorifera), lapisan ini tersebar di seluruh kulit manusia yang berfungsi menghasilkan keringat yang dikeluarkan melalui pori-pori kulit. Kelenjar Minyak (Grandula Sebaceae) memiliki fungsi menghasilkan minyak agar kulit dan rambut tidak kering dan mengerut.