Sebuah gedung direncanakan selesai dibangun selama 20 hari oleh 28 pekerja. Setelah dikerjakan 8 hari, pekerjaan dihentikan selama 4 hari. Jika kemampuan bekerja setiap orang sama dan supaya pembangunan gedung selesai tepat waktu, banyak pekerja tambahan yang diperlukan adalah ….
20 hari oleh 28 pekerja
20 × 28 = 560
yg sdh dikerjakan
8 hari oleh 28 pekerja
4 hari oleh 0 pekerja —-> 4 hari pekerjaan dihentikan
( 8 × 28 ) + ( 4 × 0 ) = 224
sisa hari kerja = 20 – ( 8 + 4 ) = 20 – 12 = 8 hari
sisa pekerjaan = 560 – 224 = 336
banyak pekerja per hari
= 336 ÷ 8
= 42 orang
banyak pekerja tambahan adalah
= 42 – 28
= 14 orang
jawaban nya : 14 orang