Apakah ittiba itu wajib bagi semua umat Islam? kepada siapa mereka harus ittiba​

Posted on

Apakah ittiba itu wajib bagi semua umat Islam? kepada siapa mereka harus ittiba​

Jawaban:

Ittiba` kepada Allah dan Rasul-Nya. Ulama sepakat bahwa semua kaummuslim wajib mengikuti semua perintah Allah Swt dan Rasul-Nya dan menjauhi larangan-Nya. … Imam Ahmad bin Hanbal Page 8 [312] menyatakan bahwa ittiba` itu hanya dibolehkan kepada Allah, Rasul, dan para sahabat saja, tidak boleh kepada yang lain.