Bagaimana cara mengobati insomnia ?

Posted on

Bagaimana cara mengobati insomnia ?

1. Mengubah gayahidup
Salah satucara mengatasiinsomnia yang satuini dapat Anda lakukan denganberhenti merokok, karena kandungan nikotin yang terdapat pada rokok,diyakinimampu memicu kesulitan tidur. Selain itu mengubah polatidur dengankonstan bangun dan tidur pada waktu yang samasetiaphari dapat membentuk kebiasaanbagi tubuhsehingga mampu mempengaruhi insomniayang Anda miliki.
Beberapa pengaturanpaparancahaya saat tidur, tidakmenggunakankamar tidur untuk aktivitas yang memaksaotak untuk bekerja, membiasakan diritidur saat merasa lelah sertamenghindari tidur siangyang terlalulama jugadapat mempengaruhi kualitastidur Anda.
2. Hati-hati dengan makanan yang Anda konsumsimemasuki waktutidur Anda
Sejumlah penelitian telah berhasil membuktikan bahwamengonsumsi minumandan makanan yang mengandung kafein sebelumtidur , mampu menyulitkan Anda untuk terlelap.Suatustudiyang dipublikasikandalam JournalofClinical Sleep Medicinemengatakan bahwamengonsumsi makanan atau minumanyang mengandung 400mg kafein enamjam sebelumtidur masihmampu mempengaruhikualitastidur Anda.
Terlalubanyak minumsebelumtidur jugabisa menyebabkanAnda terbangun ditengah tidur Anda karena harus buangair kecil. Meminumalkohol sebelumtidur jugamungkindapat membuat Anda merasa sangat mengantuk, namunAnda hanya akanterbangun setelahnyadan mengalami kesulitan untuk kembaliterlelapsetelahnya.
3. Meningkatkankuantitas aktivitas fisik
Langkahini mungkintakkan memberi Anda dampak langsung dengancepat, namunsuatu penelitian terhadap 11 perempuandenganinsomnia,berhasil mengungkapkan bahwa berolahraga 20 hingga 30 menit setiap hari denganrutin selam empat bulan, berhasil meningkatkankualitastersebut para partisipan tersebut.
4. Teknikdengan bantuan petugas kesehatan
Terapiini dikenaldengan sebutan cognitive behavioural therapy yang biasanya dilakukan di bawahinstruksi seorangpetugas kesehatan yang terlatih maupun seorangpsikolog, dengan beberapa metode maupuntahapan.Tahapantersebut antara lain denganmembantu Anda membentuk polatidur Anda yangkonsisten, mengurangi waktu tidur Anda dengantujuanagar selanjutnya Anda benar-benar membutuhkan tidur sehinggawaktu tidur Anda akanmeningkat dengan sendirinya.
Beberapa tekniklain jugadapat Anda coba ikuti seperti mengikuti program teknik relaksasidan konseling guna menghilangkan tekanan maupun pikiran-pikiran yangbiasanya menghambat seseorang untuk terlelap. Pemberian pil tidur baru disarankandikonsumsibila dokterAnda memang telah menyarankansertagagalnya segala cara yang telahAnda coba lakukan.