Bagaimana cara membaca puisi dengan benar
Jawaban:
1.Membaca dengan lafal dan intonasi yang jelas.
2.Memahami isi puisi,kemudian dibacakan dengan penuh penghayatan.
3.Tampil percaya diri dan yakin bahwa kamu bisa.
Detail Jawaban:
Kelas:4SD
Mapel:Bahasa Indonesia.
Kunci:Puisi.
Kode:4.11.10
Jawaban:
1)Membaca dengan lafal dan intonasi yang jelas.
2)Memahami isi puisi, kemudian dibacakan dengan penuh penghayatan.
3)Tampil percaya diri dan yakin bahwa kamu bisa.