Sebuah lingkaran dengan titik pusat O memiliki panjang jari-jari = 7 cm. Keliling lingkaran tersebut adalah (Phi = 22/7)

Posted on

A. 66 cm
B. 44 cm
C. 88 cm
D. 616 cm ​

Sebuah lingkaran dengan titik pusat O memiliki panjang jari-jari = 7 cm. Keliling lingkaran tersebut adalah (Phi = 22/7)

Jawaban Terkonfirmasi

Jawaban:

Pembahasan

Diketahui:

  • Sebuah lingkaran dengan titik pusat O memiliki panjang jari-jari adalah 7 cm

Ditanyakan:

  • Tentukan keliling lingkaran tersebut adalah… cm?

Jawab:

Diameter lingkaran = 2r = 2(7 cm) = 14 cm

Keliling lingkaran:

K = π x diameter

K =  sf frac{22}{7} \ x 14 cm

K = 22 x 2 cm

K = 44 cm

Kesimpulan

Jadi, keliling lingkaran tersebut adalah 44 cm (B).

Penjelasan dengan langkah-langkah:

k = 2πr

k = 2 × 22/7 × 7

k = 2 × 22

k = 44 cm